KKN Unesa Bantu BKTM Tertibkan Pembagian Sembako.

tim KKN Unesa 02 15 Juli 2020 19:23:05 WIB

Dimasa pendemi Covid-19, semua kegiatan yang melibatkan banyak masa harus mematuhi protokol kesehatan.

Mahasiswa KKN Unesa membantu kinerja BKTM desa Mlinjon dalam menertibkan warga saat pengambilan bantuan PKH dari pemerintah. Kegiatan berlangsung di toko sembako Ibu Yuliatin RT 26 RW 06, desa Mlinjon, kecamatan Suruh pada hari Rabu(15/7).

Pembagian berlangsung selama tiga hari yaitu Rabu-Jumat. Terdiri dari 3 dusun yaitu Mlinjon, Selorejo, dan Miri.

Beberapa warga masih belum memperhatikan protokol kesehatan. Tim KKN Unesa yang berada dilokasi langsung memberikan imbauan dan membagikan masker  kepada para warga.

Dihari pertama, sekitar 45 warga hadir untuk menerima bantuan PKH.

Tim KKN Unesa bersama pemerintah Desa Mlinjon terus bersinergi dalam membangun kesadaran masyarakat menuju kehidupan normal baru (New Normal).

Dokumen Lampiran : KKN Unesa Bantu BKTM Tertibkan Pembagian Sembako.


Komentar atas KKN Unesa Bantu BKTM Tertibkan Pembagian Sembako.

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

Instagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi MLINJON

tampilkan dalam peta lebih besar