Perbaiki managemen arsip, Sekretaris Desa ikuti Bimtek di Surabaya

Abu Kholil, ST 13 Februari 2019 22:24:36 WIB

Selama 2 hari (13 - 14 Pebruari 2019) Sekretaris Desa Mlinjon mengikuti bimbingan teknis penataan arsip desa yang diselenggarakan oleh Dinas Kearsipan Propinsi Jawa Timur.
Bertempat di Hotel Elmi Jalan Panglima Sudirman 45 Surabaya, bersama perwakilan 2 orang Sekdes tiap kabupaten se Jawa Timur mengikuti acara tersebut.

Dari Kabupaten Trenggalek diwakili oleh 2 orang Sekdes, yaitu dari Desa Mlinjon Kecamatan Suruh dan Sekdes Desa Besuki Kecamatan Panggul.
Dalam bimtek tersebut banyak disinggung pentingnya arsip bagi pemerintah desa. Kekacauan penataan arsip bisa sangat fatal, apalagi arsip terkait keuangan desa.

Banyak hal yang didapat selama bimtek yang intinya bahwa desa harus mulai berbenah terkait penataan arsipnya.

ARSIP ADALAH SEJARAH 

Komentar atas Perbaiki managemen arsip, Sekretaris Desa ikuti Bimtek di Surabaya

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

Instagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi MLINJON

tampilkan dalam peta lebih besar